SKENARIO
1
Seorang
perempuan usia 16 tahun datang ke poliklinik THT dengan keluhan sakit pada
telingan bagian kiri yang disertai dengan keluarnya cairan dan darah. Klien
mengatakan pendengarannya berkurang. Dari hasil pemeriksaan fiisik ditemukan tanda-tanda
vital : TD : 120/80, S : 38OC, N : 82x/menit, RR : 20x/menit. Dengan
otDoskop tube eustachius tampak bengkak, merah dan suram.
1. KLARIFIKASI
ISTILAH-ISTILAH PENTING
· TD
: Tekanan darah ( normalnya 120/80 )
· S
: Suhu tubuh ( normalnya 36,5-37,5oC)
· N
: Nadi ( normalnya 60-100 x/menit )
· RR
: Respirasi ( normalnya 16-24 x/menit)
· Otoskop
: perangkat medis yang digunakan untuk melihat kedalam telinga yang berfungsi
untuk melihat telinga luar dan telinga tengah yang terinfeksi
· Tube
eustachius : sebuah saluran yang berhulu dari telinga tengah hingga pangkal
tenggorok yang terletak dibelakang hidung. Fungsinya menyeimbangkan tekanan
udara di telinga tengah dan tekanan udara luar dengan membuka dan membiarkan
udara masuk kebagian telinga tengah.
2. KATA/PROBLEM
KUNCI
· Sakit
pada telingan bagian kiri yang disertai dengan keluarnya cairan dan darah
· Klien
mengatakan pendengarannya berkurang
· S
: 38OC
· Tube
eustachius tampak bengkak, merah, dan suram